SIGAP Perbaharui Kendaraan Operasional
SIGAP | Jakarta—PT. Sigap Prima Astrea (SIGAP) terus melakukan pengembangan dan inovasi dalam rangka meningkatkan pelayanan kepada user. Salah satunya pembelian 20 unit kendaraan baru SIGAP untuk menunjang kegiatan operasional Head Office maupun di lapangan serta patroli site penjagaan di sebagian area SIGAP di Indonesia. Seluruh kendaraan yang telah dipasang stiker logo SIGAP ini […]