Salam Ala SIGAP Upaya Hindari Penyebaran Virus COVID-19
SIGAPNEWS|Jakarta-Bersalaman atau berjabat tangan umumnya dilakukan sebagai bentuk sapa dan saling menghormati satu sama lain. Namun, untuk saat ini berjabat tangan mulai dihindari karena merupakan salah satu penyebab penularan virus Corona (COVID-19) karena mereka bisa menempelkan berbagai bakteri, kuman dan virus dari satu orang ke orang lainnya. World Health Organization (WHO) mengungkapkan salah satu penyebaran […]